UPDATE TERBARU

KENAPA SIH TULISAN AMBULANS DITULIS TERBALIK? | EDUKASI


Ryan Ferdiansyah | Ambulans adalah kendaraan yang dilengkapi peralatan medis untuk mengangkut orang sakit atau korban kecelakaan. Kendaraan ini merupakan salah satu prioritas di lalu lintas yang memiliki hak untuk melanggar peraturan lalu lintas seperti menerobos lampu merah, melawan arah, dan melalui lajur bahu jalan. Kendaraan seperti Ambulans dan kendaraan gawat darurat yang lainnya harus diberi kenyamanan dan diberi lintasan untuk di jalan raya guna menyelamatkan nyawa.

Kenapa Sih Tulisan Ambulans Ditulis Terbalik?

Agar kendaraan didepan ambulance bisa segera menepi, kok gitu? soalnya tulisan ambulance yang dibalik dapat dibaca dari kaca spion kendaraan didepannya dengan mudah.

Komentar

POSTINGAN POPULER

Tangkuban perahu

LodanYou adalah Search Engine Sederhana Buatan Ryan Ferdiansyah, Ini dia Tampilannya !

Alasan Untuk Tidak Miskin

Cerita Danau Toba